Selasa, 25 Juni 2019

TOKO AKI BANTUL

DAMPAK NEGATIF  JIKA SEPEDA MOTOR TANPA AKI/ACCU

Modifikasi yang dilakukan pemilik sepeda motor kadang menghilangkan safety kendaraan. Aki/accu merupakan salah satu bagian vital penyedia listrik motor sesudah  disuplai oleh spul, sepeda motor tanpa aki juga bisa menimbulkan beberapa efek negatif :

1. Sulit menghidupkan mesin sepeda motor karena sistem elektrik starter menggunakan tenaga listrik dari aki.
2. Lampu sein tidak berkedip dikarenakan tegangan listrik kurang  sehingga flasher  kinerjanya tidak maksimal.
3. Lampu motor redup saa RPM mesin rendah.
4. Perangkat kelistrikan cepat rusak.

Ais Aki Bantul
Jl Parangtritis km 9 (Utara bundaran Gabusan ) Sewon Bantul.

Telp/wa/ sms : 087839533242
Telp/ sms       : 085338726598

Hari Minggu dan libur nasional TETAP BUKA jam operasional  pukul 07.30 - 19.30 WIB

#aisaki #aisakibantul #accudelivery #akidiantar #toko_aki_buka_hari_minggu #toko_aki_buka_tanggal_merah #pelayananramah #akimobiljogja #akimotorjogja #cekaki #infojogja #jogjainfo #darurataki #tokoakidibantul  #komunitasotomotif

Jumat, 21 Juni 2019

TOKO AKI BANTUL


TIPS TIPS PERAWATAN AKI MOTOR

Aki/accu   adalah sistem  komponen penting sebagai sumber kelistrikan yang dipakai disetiap kendaraan .

1. Mengecek ketinggian air aki, Dimana kebanyakan orang  yang sering kali lupa akan mengecek keadaan air akinya sehingga aki motor tidak bertahan lama atau cepat soak.
2. Nyalakan motor  setiap hari minimal 15 menit jika motor jarang digunakan agar kompomnen kelistrikan dalam keadaan stabil.
3. Periksa kondisi (KIPROK MOTOR)  karena sebagai  regulator penyuplai listrik paling utama disistem pengisian.
4. Perhatikan aksesoris yang melebihi kapasitas yang dimiliki oleh aki sehingga aki lebih cepat soak.

Ais Aki Bantul
Jl Parangtritis km 9 (Utara bundaran Gabusan ) Sewon Bantul.

Telp/wa/ sms : 087839533242
Telp/ sms       : 085338726598

Hari Minggu dan libur nasional TETAP BUKA jam operasional  pukul 07.30 - 19.30 WIB

#aisaki #aisakibantul #accudelivery #akidiantar #toko_aki_buka_hari_minggu #toko_aki_buka_tanggal_merah #pelayananramah #akimobiljogja #akimotorjogja #cekaki #infojogja #jogjainfo #darurataki #tokoakidibantul  #komunitasotomotif

Selasa, 18 Juni 2019

TOKO AKI GABUSAN BANTUL


TIPS TIPS  PERAWATAN AKI/ACCU BASAH

Untuk aki/accu basah beda dengan aki kering , aki basah membutuhkan perawatan rutin agar peforma tenaga saat start  tetap prima.

Berikut yang harus dilakukan  :

1. Periksa  rutin untuk kondisi pull kepala aki (+) dan (-)  bebas dari kerak dan karat yang menepel.
2. Pastikan untuk cairan elektrolit Aki sesuai dibatas maksimal (upper Level) karena cairan elektrolit sangatlah penting.
3.Panasi mesin mobil secara teratur agar peforma Arus listrik didalam aki tetap dalam keadaan norma dan stabil.
4. Pastikan sebelum mematikan mesin mobil semua acesoris dalam keadaan mati (off) agar arus dalam aki tidak berkurang.

Ais Aki Bantul
Jl Parangtritis km 9 (Utara bundaran Gabusan ) Sewon Bantul.
Hari Minggu dan libur nasional tetap buka

#aisaki #aisakibantul  #aisakijogja #aisakisleman #accudelivery #akidiantar #toko_aki_buka_hari_minggu #toko_aki_buka_tanggal_merah #pelayananramah #akimobiljogja #akimotorjogja #cekaki #infojogja #jogjainfo #darurataki #tokoakidibantul #otomotifjogja #komunitasotomotif

Senin, 03 Juni 2019

TOKO AKI BANTUL

Ramadhan sudah meninggalkan kita tetapi nilai-nilainya akan tetap tercermin dalam kehidupan kita. Amin πŸ™
Semoga Ramadhan & Idul Fitri kali ini semakin memperkuat persaudaraan kita terhadap sesama manusia😊
Kami segenap keluarga besar AIS AKI GROUP mengucapkan
"Taqabbalallahu Minna Wa Minkum Taqabbal Yaa Kariim"
Minal Aidzin Wal Faidzin, Mohon Maaf Lahir & BatinπŸ™

Dalam rangka menemani libur lebaran, AIS AKI JOGJA & AIS AKI SLEMAN#2 TETAP BUKA (4, 6, 7, 8, 9 JUNI 2019) dengan jam operasional 08.00-20.00 WIB (LIBUR HANYA 5 JUNI 2019)

#selamatlebaran #eidmubarak #iedmubarak2019 #idulfitri2019 #idulfitri1440H #mohonmaaflahirdanbatin #mudiklebaran #mudiklebaran #aisakijogja #aisakisleman #aisakibantul #aisakisleman2 #tokoakijogja #tokoakibantul #tokoakisleman #tokoaki #deliveryaki

Minggu, 02 Juni 2019

TOKO AKI BANTUL


Innalillahi wa innailaihi roji'un
Kami segenap keluarga besar AIS AKI GROUP menyampaikan duka cita yang mendalam atas berpulangnya Ibu Negara Republik Indonesia yang ke-6,  salah satu tokoh inspiratif bangsa Indonesia, Ibu Hj. Kristiani Herrawati Yudhyono (Ani Yudhoyono) 😒

Semoga khusnul khotimah, diterima segala amal ibadahnya, diampuni segala dosa-dosanya dan diberikan tempat terbaik di sisi-Nya.   Teruntuk Bapak SBY beserta segenap keluarga besar almarhumah kiranya diberiNya kekuatan & ketabahan. Aamiin Ya Rabbal Alamiin πŸ™πŸ™πŸ™

#dukacita #selamatjalanibuani #aniyudhoyono #ibunegara #susilobambangyudhoyono #tokoaki #tokoakijogja #tokoakisleman #tokoakijalanparangtritis #tokoakijalanmagelang #tokoakijalankaliurang #tokoakimurah #deliveryaki